August 16, 2009

KHASIAT BAWANG MERAH

Bawang merah mengandung flavonoid dan polifenol untuk melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas. Kandungan zat lain yang terkandung didalam bawang merah berkhasiat anti radang, membunuh bakteri, menurunkan panas, mengeluarkan angin dari dalam tubuh, mengencerkan dahak, melancarkan buang air kecil, mencegah penggumpalan darah, menurunkan kadar gula dalam darah, dan bisa mencegah kanker. Bawang merah bisa untuk mengobati demam, masuk angin, disenti, diabetes,kutu air,bisul, dan bengkak payudara.

No comments:

Post a Comment